Luwu Utara, Matasulsel – Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani menyerahkan SK CPNS kepada 7 bidan PTT, Selasa (11/6). Penyerahan SK tersebut juga dirangkaikan dengan Pembekalan Pelatihan Dasar (LATSAR) CPNS di Aula Dinas Pendidikan.

“Latsar kali ini mempunyai metode yang berbeda yakni menggunakan pola Latpim. Yang menjadi catatan adalah persoalan disiplin dan etika,” kata Indah mengawali sambutannya.

Menurut bupati perempuan pertama di Sulsel ini, banyak yang mempunyai pendidikan tinggi dan status sosial yang bagus namun belum tentu memiliki adab yang baik.

“Adab lebih tinggi dari ilmu, untuk itu gunakan kesempatan ini sebaik-baiknya untuk membangun bagaimana cara berperilaku dan melayani masyarakat karena latsar pada dasarnya untuk membentuk karakter sebagai pamong,” ucapnya.

Tim Redaksi

Terkait

JENEPONTO, MATASULSEL – Dengan semangat yang menggebu, Kantor Pertanahan Kabupaten Jeneponto mengadakan upacara peringatan Hari Pahlawan ke-80 pada
MAKASSAR, MATASULSEL — Sejumlah lembaga antikorupsi di Sulawesi Selatan menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Zulmar Adhy Surya sebagai
JENEPONTO, MATASULSEL – Dinas Kesehatan Kabupaten Jeneponto, bekerja sama dengan lembaga Pattiro Jeka melangsungkan Coaching Pendampingan Inovasi
JENEPONTO, MATASULSEL – Kunjungan istimewa dilakukan oleh Zainal Abidin, Deputy ISE BSI Regional X Makassar, bersama Kepala Cabang BSI Jeneponto,
JENEPONTO, MATASULSEL – Dalam upaya mempertahankan integritas dan disiplin anggota Polri, Seksi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polres Jeneponto
JENEPONTO, MATASULSEL — Upaya peningkatan mutu pendidikan anak usia dini terus dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Jeneponto. Hal ini tampak pada