8.376 Benda Pusaka Dipamerkan Yayasan Al Kalam, Ini Harapan Iqbal Suhaeb
03/09/2019 09:45
Oleh : Abil
Makassar, Matasulsel – Yayasan Pendidikan Kajian Al Kalam memamerkan ribuan benda pusaka dalam rangkaian peringatan tahun baru Islam 1 Muharram 1441 hijiriah tahun 2019 di di Balai Jenderal M Yusuf eks Manunggal Makassar.
“Ini merupakan pameran ke-9 dan selanjutnya akan kembali digelar untuk memberikan pemahaman ke masyarakat bahwa benda pusaka jenis ini bukanlah berbau mistik, tapi inilah salah satu benda pusaka dari kebudayaan khas Sulawesi Selatan,” tutur panitia pelaksana pameran, Kausar di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin.
Menurutnya, kegiatan ini dilaksanakan saat perayaan 1 Muharram 1441 hijiriah sekaligus dirangkaikan dengan pameran benda pusaka milik pendiri Yayasan Al Kalam.
Tim Redaksi
Tag
Terkait
JENEPONTO, MATASULSEL – Sabtu, 19 April 2025, menjadi hari yang istimewa bagi banyak keluarga di Jeneponto. Bertempat di Resto Dzafayda Titik

MAKASSAR, MATASULSEL – Warga Jeneponto yang tinggal di Makassar dan sekitarnya diundang untuk menghadiri acara halalbihalal yang diselenggarakan
JENEPONTO, MATASULSEL – Beredar pemberitaan di media sosial yang menyebutkan adanya dugaan penangkapan dan pelepasan seorang pelaku pengguna
JENEPONTO, MATASULSEL — Dalam suasana penuh semangat dan kehangatan, acara offroad yang bertema Explore Butta Turatea resmi dibuka di lapangan
JENEPONTO, MATASULSEL – Ikatan Off-road Indonesia (IOF) Pengurus Cabang (Pengcab) Jeneponto menggelar event bertajuk Xplore Butta Turatea 28-30
MAKASSAR, MATASULSEL – Kegiatan Dialog Interaktif Gizi dan Pencegahan Stunting bersama media di Provinsi Sulawesi Selatan yang berlangsung di