“Kemarin saya sudah menghubungi DPD Gerindra Sulsel dan mengabarkan tentang rekom tersebut. Insya Allah, beberapi hari lagi akan segera dilakukan seremonial serah terima rekomendasi antara DPD dan kandidat” kata Kordinator Regional Sulawesi DPP Partai Gerindra, Abdul Karim Al-Jufri, Rabu (03/01/18).

Menurut Abdu, surat rekomendasi untuk Agus yang ditandatangani Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto tersebut, akan diserahkan unsur pengurus DPP di kantor DPD Partai Gerindra Sulsel di Jalan Gunung Bawakaraeng Kota Makassar.

Surat rekomendasi tersebut, keluar lantaran AAN dianggap memenuhi semua kriteria dan persyaratan yang dikeluarkan DPP. Selain itu, Agus dianggap memiliki tingkat elektabilitas yang kian hari kian meningkat.

Tim Redaksi

Terkait

JENEPONTO – Sebuah pertemuan tak terduga antara Deputi baru Pegadaian Area Bantaeng, Charles Samson, dan Suhermin, Presiden Agen Juragan Jagung,
JENEPONTO – Taman Baca Masyarakat (TBM) Pustakaloka Jeneponto mendapatkan kehormatan dengan kunjungan dari Baktiar Adnan Kusuma (BAK), tokoh
JENEPONTO – Kegiatan Tahsin dan Murojaah yang dilaksanakan di Masjid Agung Jeneponto pada hari Sabtu, 18 Januari 2025, berlangsung dengan hikmad.
MAKASSAR – Kegiatan pelatihan peningkatan kapasitas tata kelola kelembagaan kesenian tradisional berlangsung di Aerotel Smile Makasar pada tanggal
GOWA – Tim Tangkap Buron (Tabur) Intelijen Kejaksaan Negeri Gowa berhasil mengamankan seorang buronan atas nama Nurlaela Dg Caya alias Dg Caya
JENEPONTO – TK Citra Tunrung Ganrang, Desa Arungkeke, Kecamatan Arungkeke, dipilih menjadi lokasi digelarnya Focus Group Discussion (FGD) hari