Begini Persiapan Perayaan Natal Paroki Sitti Maryam Saluampak
” Gedung gereja yang belum selesai di bangun akan di tempati berlangsungnya ibadah bersama Natal se Paroki dan tenda yang disiapkan oleh panitia akan mampu menampung umat yang membludak besok, tapi kalau tidak muat untuk itu yah terpaksa duduk di tanah dengan tikar yang dibawa umat dari setiap Stasi.” tutur Sumarno.
Dalam Perayaan Natal yang dipimpin oleh Pastor Paroki, juga akan dimeriahkan paduan suara Stasi Masamba Santa Maria.
” Ditemui Kepala Bandara Seko, Yulius Kismono di sela-sela sementara bekerja dekorasi mimbar dan altar para Pastor yang memimpin ibadah Natal besok mengatakan, nanti Perayaan Malam Natal saya akan ikuti ibadah malam Natal di Stasi Masamba Santa Maria. Dan Perayaan Natal se Paroki siang besok pada tanggal 25 Desember 2018 disini Stasi Mariri Santo Doroteus Desa Salulemo, dusun Malinnong Kecamatan Baebunta Luwu Utara, Sulsel,” tuturnya.(yustus)