Peserta terlihat sangat bersemangat mengikuti materi yang dibawakan Supriansa yang begitu menarik, peserta mengikuti materi yang dibawakan sesekali diiringi tepuk tangan peserta.
Sang wakil bupati Soppeng ini memang dikenal sangat menarik setiap kali tampil berpidato.

Supriansa berpesan jika menjadi pempimpin harus pandai menempatkan diri sebagai pemimpin yang didambakan masyarakat. “kelak jika kalian menjadi pemimpin, maka harus pandai menempatkan diri sebagai pemimpin yang didambakan masyarakat,” ucapnya.

Ia menutup materinya dengan meminta peserta untuk kompak dalam pemerintahan Akar Super supaya bersemangat dalam kebersamaan membangun Soppeng lebih baik kedepan. (*)