Dijelaskan pula AKBP Boy FS Samola pada media ini melalui WhatsApp nya, dan untuk para pemuda agar menghindari minuman keras, narkoba dan jangan melakukan pemalakan di jalan-jalan apalagi jelang Idul Fitri dan jelang Pilgub Sulsel jangan ikut-ikutan teman kalian diluar sana. Dan takutlah pada Tuhan dan tetap saling mengasihi.

” Kiranya seluruh warga jemaat menghindar dari kelompok radikalisme dan mengajak seluruh masyarakat agar jalin kerja sama dengan semua pihak demi terciptanya kamtibmas yang kondusif,” terang Kapolres Luwu Utara.(yustus)