“Tentunya ini menjadi tanggungjawab bersama pemerintah serta seluruh stakeholder agar angka stunting bisa ditekan. Sosialisasi ini harus digencarkan mulai dari hulu, tentang arti pentingnya hidup sehat guna mencegah bayi stunting,” ujarnya.

Kepala Perwakilan BKKBN Prov Sulsel Dra Hj Andi Ritamariani,M.Pd, menyampaikan pula pentingnya sosialisasi bagi kalangan remaja sebagai calon pasangan muda.

Sosialisasi juga dihadiri oleh Kel Kassi-Kassi Kecamatan Rappocini, Sekretaris Lurah Kassi Kassi Fatimah,S.Ip

Diakhir sosialisasi setelah sesi tanya jawab, peserta sosialisasi dimanjakan dengan berbagai doorprize, berupa voucher dan peralatan rumah tangga.**