BP3A Kota Makassar Raih Penghargaan APE 2016
20/12/2016 00:42
“Secara umum Makassar memiliki progres yang sangat pesat sehingga dinilai berhak meraih penganugerahan APE 2016 yang untuk pertama kalinya selama kurun waktu 12 tahun,”jelasnya.
Tenri mengjelaskan,salah satu indikator penilaian tim Kementerian PPPA setelah melakukan verifikasi evaluasi yakni pada program kota ramah anak yang dinilai sukses dengan melihat lorong yang bersih
“Besok saya akan berangkat bersama pak Wali ke Jakarta menerima penghargaan APE 2016 di kantor Wakil Presiden RI diJakarta pusat,”pungkasnya (AA)