Luwu Utara, Matasulsel – Rupanya Camat Sukamaju Selatan (Sultan), Anjas Rusli, memiliki “Kantong Ajaib”. Tapi tunggu dulu. “Kantong Ajaib” di sini bukan arti sebenarnya, melainkan akronim dari Kantong Analisis Jadwal Persalinan Penyelamat Ibu dan Bayi. Sebuah inovasi Luwu Utara yang berhasil masuk nominasi TOP 30 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Provinsi Sulawesi Selatan, selain Mata Pintar Menjawab.

Saat tim verifikasi dari KOMPAK, sebuah lembaga yang dipercaya Pemprov Sulsel untuk melakukan verifikasi lapangan terhadap beberapa inovasi di daerah, melakukan kunjungan ke Puskesmas Sukamaju guna melihat langsung inovasi tersebut, Kamis (31/1), Anjas, sebagai inovator, terlihat begitu detail menjelaskan apa itu “Kantong Ajaib”.

“Inovasi ini berangkat dari masalah tingginya angka kematian ibu dan bayi. Kantong Ajaib sebenarnya hanyalah tools, treatmennya itu adalah hipnoterapi,” ungkap Anjas Rusli di hadapan Ketua Tim Penilai dari KOMPAK, Akmar Djalil.

Tim Redaksi

Terkait

JENEPONTO – Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan digelar pada 27 November 2024 mendatang, Polres
JENEPONTO – Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto Nomor 3, H. Muhammad Sarif, SH, MH dan Moch Noer Alim Qalby, SH, LL.M,
Kisah Inspiratif dalam rangka HKN ke 60 Kabupaten Jeneponto 2024 – 6 Oleh : Haerullah Lodji (Host Pabicara) JENEPONTO – Dalam rangka Hari
JENEPONTO – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Posko 4 Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Yayasan Pendidikan Nasional (YAPNAS) Jeneponto
Kisah inspiratif dalam rangka HKN ke 60 Kabupaten Jeneponto – 5 Oleh : Haerullah Lodji JENEPONTO – Di Kabupaten Jeneponto terdapat dua
Cerita Inspiratif dalam rangka HKN ke 60 Kabupaten Jeneponto – 4 Oleh : Haerullah Lodji (Host Pabicara) JENEPONTO  – Dalam semangat Hari