Makassar, Matasulsel – Ketua DPD Partai NasDem Makassar, Andi Rachmatika Dewi yang akrab disapa Cicu, mengaku kagum pada komitmen Nurdin Halid (NH) untuk memperjuangkan Sulsel Baru.

Meski punya kesempatan besar menahkodai Partai Golkar seiring kasus yang menjerat Setya Novanto, NH memilih untuk tidak mengambilnya. NH ingin terus sama-sama Aziz Qahhar Mudzakkar melanjutkan perjuangan menuju Pilgub Sulsel 2018.

BACA JUGA : Jelang Pleno Nasdem, Cicu Rapatkan Barisan Tim Pemenangan