Makassar, Matasulsel – Bakal Calon Walikota Makassar Syamsu Rizal MI mendaftar di Partai Nasdem Kota Makassar Jalan Faisal, Jum’at (27/9/2019).

Bakal Calon Walikota Makassar Syamsu Rizal MI mendaftar di Partai Nasdem Kota Makassar

“saya Syamsu Rizal MI calon Walikota Makassar, Insyaallah bersama Partai Nasdem kita Menang,” kata Deng Ical dihadapan tim penjaringan Nasdem Kota Makassar.