“Ukhuwah Islamiyah adalah bagian dari akhlak mulia yang diajarkan Rasulullah, mari jaga dan tingkatkan agar kehidupan bermasyarakat semakin aman dan kondusif”, Pesannya.

Sementara itu Ketua RW 06 Kelurahan Bitowa, Muhammad Aris memberi apresiasi atas berbagai kegiatan keagamaan yang dilakukan MT An Nur.

” Kami menyampaikan terima kasih atas keaktifan MT An Nur dalam berbagai kegiatan, semoga dipertahankan”, Tutupnya.

Turut hadir dalam kegiatan maulid tersebut, tokoh masyarakat Ust Amirullah Caco, Ustz Syamsiah, Ketua RT 05 Nekeng Dg Tarra dan puluhan warga kompleks Aditarina Kelurahan Bitowa Kecamatan Manggala.

Laporan : Ahmad/Hisbullah

Editor : Syahrul