Kadis Sosial Buka Penyuluhan PMKS, Ini Harapannya !
14/12/2017 19:52
” Informasi yang ada di media sosial dan beredar itu tidak benar.dimana tim dari dinas sosial yang menindak lajuti laporan tersebut, tidak menemukan apa yang di informasikan sebelumnya,” Tuturnya.
Lanjut dikatakan Mukhtar, dengan adanya informasi hoax tersebut diharapkan peran PMKS dengan harapan bersama dalam membangun sinergitas pemerintah dan masyarakat bisa berjalan dengan lancar.dengan itu bisa memberikan informasi yang benar kepada masyarakat lainnya.
Kegiatan tersebut dihadiri TKSK dari perwakilan seluruh kecamatan yang ada di kota makassar. (*)