Ketua DPD JOIN Takalar Temui Korwil Selatan
24/06/2021 16:39
TAKALAR. MATA SULSEL – DPD Jurnalis Online Indonesia Kabupaten Takalar dalam persiapan program kerja di Tingkat Kabupaten, terus bergerak membangun komunikasi diruang lingkup DPW JOIN Sulsel.(23/6/2021).
Dalam ruang komunikasi, upaya pengembangan Program Kerja (Proker) JOIN Takalar kali ini dilakukan ke Koordinator Wilayah Selatan, Basri Baharuddin, SE.
Ketua JOIN Takalar, Aimal Situru menemui langsung Korwil Selatan untuk meminta masukan-masukan terkait proker dan kesiapan sinergitas diruang lingkup Jurnalis Online Indonesia.