Kegiatan registrasi peserta mulai digelar pada sekira pukul 13.00 wita dengan melibatkan peserta yang tak lain merupakan penduduk asli Tanah Toa lama (Desa Toa), sebagai tuan rumah.

Selebihnya peserta berasal dari sembilan dusun yang terdiri atas empat desa yakni : Desa Pattiroang atau Galla Bantalang, Desa Maleleng atau Galla Maleleng, dan Desa Batunilamung.

“Keempat desa tersebut merupakan pecahan dari Desa Tanah Toa sehingga disebut Tanah Toa lama”, terang Kamsuri kepada wartawan via sambungan telefon. (Andi Fadly Dg. Biritta)