Mahasiswa FKM Unhas Ajak Siswa Gemar Makan Sayur dan Buah
30/10/2017 18:44
Permainan dalam kelas juga membantu memeriahkan jalannya penyuluhan ini, sehingga materi lebih mudah dipahami oleh siswa. Pada akhir penyuluhan, dilakukan tanyajawab kepada siswa untuk mengetahui perkembangan pengetahuan setelah penyuluhan dilakukan.
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni FKM Unhas, Prof. Sukri Palutturi, PhD yang dihubungi secara terpisah menyampaikan bahwa kegiatan penyuluhan ini dikoordinir oleh adek-adek mahasiswa di Departemen Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku dan Departemen Epidemiologi. Terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu menyukseskan kegiatan ini.(*)
(Man/matasulsel)