Selama kegiatan para peserta akan mengikuti pemaparan materi dari TPID DKI Jakarta dengan topik 1. Inovasi Dalam Pengendalian Inflasi,
2. Upaya dan Strategi Pemda melibatkan BUMD dalam Pegendalian Inflasi, dan 3. Potensi Pelaksanaan
Kerjasama Daerah.

Di samping itu juga ada paparan materi dr BUMD Jakarta, yakni PT. Tjipinang Jaya dan PT.Pasar Jaya, dengan Topik upaya yang dilakukan dalam Pengendalian Inflasi, dan
“inovasi dalam proses Bisnis serta Key Succes Faktor.”

Selain paparan materi dan diskusi dalam ruangan, para perserta juga diajak kunjungan lapangan ke kedua Perusahaan Daerah terebut, pungkas Wabup Kep. Selayar Saiful Arif. (FS)