Pinrang, Matasulsel – Guna tak membingungkan para pendukung empat pasang bakal balon (Paslon) Pilkada di Pinrang, dengan
keluarnya hasil tes urein adanya lima paslon yang positif narkotik yang hasilnya selain sudah diterimah KPUP Sulsel , juga dikirim ke BNN Pusat.

Sebelum pernyataan tanpa dasar yang jelas (Alegasi) .
KPUD langsung rapat pleno terbuka di media centre KPUD Pinrang, Rabu lalu (17/1/2018) meyakinkan bila empat paslon Pinrang, Irwan-Alimin, Jamaluddin-A.Sopyan, Abdul Latif-Usman Marham, dan pasangan Hamka Machmud (perseorangan).

KPUD Pinrang, di Rapat Pleno, di-katakan, empat paslon Bupati dan Wakil Bupati Pinrang pada Pilkada serentak 2018 semua dinyatakan lolos tes kesehatan.

Mansur Hendrik , juga mempertegas menyampaikan hasil penelitian administrasi persyaratan pencalonan dan persyaratan calon dan hasil pemeriksaan.

” Jadi empat paslon Pinrang, dinyatakan Memenuhi Syarat,” jelas Mansur , pada rapat pleno Rabu hari itu.