Pastikan Tahanan Dalam Kondisi Baik, Waka Polsek Pallangga Gowa, Cek Dan Kontrol Tahanan
20/12/2019 20:50
Sebelum meninggalkan Ruang tahanan waka polsek Pallangga Iptu Sulaeman juga memberikan nasehat kapada para tahanan, agar tahanan insaf dengan apa yang diperbuat selama ini yang merugikan orang lain, ditempat ini kalian merenungi perbuatan kalian, dengan banyak banyak berdoa dan shalat, kalau kalian keluar jangan lagi mengulangi perbuatan yang sama, jaga nama baik keluarga kalain, Himbauanya.
Penulis : Hisbullah
Editor : Mustakim