“Program ini kita beri nama ‘Perempuan PAN Peduli’ yang senantiasa siap membantu masyarakat yang tertimpah musibah.Kita berharap melalui program ini semakin menambah kepercayaan masyarakat terhadap keberadaan PAN di Makassar,”jelasnya.

Hal senada dikatakanSekretaris Perempuan PAN, Rasmi Riadjang Sikati.Dia mengatakan, jika program bersama dengan masyarakat akan menjadi tradisi Perempuan PAN.

“Bantuan ini nilainya tidak seberapa jumlahnya tetapi diharapka dapat sedikit meringankan beban para korban kebakaran,”ucapnya

Dikatakan Rasmi,bantuan berupa sembako,air mineral,mie instan,sejadah dan sarung merupakan hasil dari partisipasi kader PAN Makassar melalui program Perempuan PAN Peduli.

“Kita beraharap program ini terus berlanjut untuk menunjukkan eksistensi PAN Makassar bahwa PAN dekat di Makassar,”tandasnya (*)