Pelepasan Kepala Rutan Kelas I Makassar Diwarnai Prosesi Pedang Pora
13/01/2020 20:17
Didampingi Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kumham Sulsel, Taufiqurrahman, Kepala Rutan Kelas I Makassar lama, Mujiarto dan istri berjalan bersama Kepala Rutan Kelas I Makassar baru, Sulistyadi.
Setelah melaksanakan tugas selama dua tahun dua bulan dua puluh delapan hari, Mujiarto bakal mengemban jabatan promosi sebagai Kepala Rutan Kelas I Tangerang, Banten. (*)