Program YESS di Bantaeng, Dorong Petani Milenia Dimasa Pandemik
BANTAENG, MATA SULSEL – salah satu petani milineal di kabupaten Bantaeng Sulawesi Selatan yang bergerak di sektor pertanian holtikultura sangat berterima kasih kepada pemerintah kabupaten Bantaeng sebab mendapat pembinaan melalui program YESS .
Meski di tengah pandemi Covid-19 Jabal nama keseharian petani milineal muncul menjadi pemantik tumbuhnya wirausaha muda di sektor pertanian terkhusus di wilayah Bonto loe kecamatan Bissappu.
Menurut Jabal pada saat pandemi Covid-19 ini dunia pasar terkhusus buah cabe dan sayuran lainnya hampir tidak memiliki harga yang stagnan bahkan cenderung tidak stabil.
Melihat keadaan cabenya dengan kisaran harga yang tidak stabil tersebut , Jabal dengan melalui pembinaan program YESS telah mendapatkan sosialisasi akan tentang proses pengolahan dan jenis jenis Inovasi tentang sayuran.