Makassar, Matasulsel – Golkar Sulsel mempermantap strategi pemenangan jelang Pileg dan Pilpres  dengan menggelar Workshop dan pembekalan caleg.

Kegiatan yang akan dihadiri lebih dari 915 calon legislatif mulai dari Kabupaten, Provinsi dan Pusat, itu merupakan ajang konsolidasi menghadapi pileg dan pilpres 2019.

Ketua Panitia, Syamsu Rizal sapaan Dengan Ical mengatakan kegiatan tersebut merupakan konsolidasi awal dalam mempersiapkan caleg untuk meraih kemenangan termasuk dalam menentukan langkah-langkah dalam menentukan tandemnya.

“Sulsel yang pertama melakukan workshop pemenangan pileg dan pembekalan caleg, termasuk dalam menentukan tandemnya kedepan” kata Dengan Ical saat konferensi pers di Warkop Olala, Kamis (09/08/2018).

Lanjut Wakil Walikota Makassar ini mengatakan warkshop yang akan digelar akan membahas kesiapan partai dalam memenangkan calonnya di Pilpres nantinya.

“Partai Golkar move on untuk meraih kemenangan berikutnya hingga ke pilpres,”  tuturnya

Diketahui partai berlambang beringin itu telah menyatakan sikap dan menegaskan untuk mendukung  Joko Widodo sebagai capres di pilpres 2019. (*)

Tim Redaksi

Terkait

MAKASSAR, MATASULSEL — Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan, H. Ali Yafid, melantik 10 pejabat administrator di
JAKARTA, MATASULSEL — Akademisi sekaligus Wakil Ketua Kadin Indonesia dan Wasekjen HKTI Bidang Perdagangan, Andi Muhammad Yuslim Patawari (AYP),
JENEPONTO, MATASULSEL — Dalam upaya mempercepat penyelesaian kegiatan Proyek Strategis Nasional (PSN) di wilayah Kabupaten Jeneponto, Kantor
JAKARTA, MATASULSEL – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, mendorong harmonisasi aturan
JAKARTA, MATASULSEL – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, kerap menekankan pentingnya
JENEPONTO, MATASULSEL – Setiap Hari Paud Belay Kasih melaksanakan serangkaian aktivitas inspiratif yang melibatkan anak-anak dalam pembelajaran