Mata Sulsel

Infomasi Terpercaya dan Faktual

Ini Jauh Lebih Penting, DPRD Takalar Tak Tertarik Wacana Hak Angket

01/11/2019 06:31

“Tapi sekali lagi ada hal yang sangat penting dalam pandangan saya yang harus didahulukan,” ungkap Andi Ellang.

Sebelumnya Ketua DPRD Takalar, Darwis Sijaya yang menerima langsung mengaku akan mempelajari tawaran untuk melayangkan hak angket. Politisi PKS itu mengaku menyerahkan sepenuhnya kepada fraksi- fraksi untuk bersikap.

“Kami akan pelajari terlebih dahulu. Soal hak angket apakah akan dilakukan atau tidak, tergantung hasil kajian seluruh fraksi,” kata Darwis.

Direktur LSM Gergaji, Imran AR Mursali mengaku, sejak awal sebenarnya pesimis dengan keberanian DPRD Takalar melakukan angket.

“Di forum tadi kelihatan. DPRD tidak bisa dijadikan sandaran untuk memperbaiki keadaan di Takalar. Mereka takut kehilangan momentum di pembahasan APBD,” kata Imran.

Editor: Fatih

Tim Redaksi

Terkait

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Jeneponto memberikan sambutan terkait pelaksanaan kegiatan dzikir dan doa bersama sebagai salah satu langkah
Sementara Cawabup Qalby juga menegaskan pentingnya kolaborasi dan dukungan dari semua elemen masyarakat dalam upaya tersebut. Dengan mengedepankan
Prosesnya tidak mudah. Adinda harus menghadapi tantangan dalam hal pelatihan, koordinasi, dan adaptasi teknologi. Namun, dengan kegigihan dan
“KKN adalah bentuk pengabdian masyarakat sesuai Tridarma Perguruan Tinggi poin ketiga. Kami berharap program kerja kami mendapat dukungan penuh dan
Tak hanya di Puskesmas, layanan di pos kesehatan desa (Pustu) dan posyandu pun telah tersambung ke aplikasi ini. Jadi, saat bayi ditimbang atau ada
Dengan pendekatan yang penuh kehangatan, ia menyampaikan pesan-pesan kesehatan, mengajak para kader desa dan posyandu untuk aktif, serta membina